Atasi Jerawat Batu Dengan Cara Jitu

Artikel terkait : Atasi Jerawat Batu Dengan Cara Jitu



Jerawat batu adalah jerawat yang ukurannya lebih besar dari jerawat biasa atau komedo, berwana hitam, dan menimbulkan peradangan yang dapat di bilang lumayan parah. Jerawat batu sangat sulit untuk disembuhkan. Meskipun bisa disembuhkan masih akan menyisakan bekas luka yang sulit untuk  dihilangkan bahkan bisa di sebut permanent. Selain tumbuh di wajah, jerawat batu juga bisa tumbuh di hidung, dagu, punggung dan dada.
Timbul jerawat batu ini memang dapat membuat kita panik, terlebih bagi kaum perempuan yang selalu menjaga kulit wajahnya agar selalu tampil cantik dan menarik. Jerawat batu juga membutuhkan waktu yang relatif lama umurnya, jadi kita harus lebih sabar dalam menghadapinya ya guys...

Berikut ini beberapa cara jitu membasmi jerawat batu yang relatif mudah untuk dipraktekkan:

  •  Putih telur

Untuk mengatasi jerawat batu anda bisa menggunakan putih telur sebagai masker. karena putih telur dapat mencerahkan wajah dan menghilangkan jerawat. Untuk menghilangkan jerawat menggunakan putih telur biasa anda simak langkah-langkahnya berikut ini:
. Sediakan satu butir telur
. Pisahkan kuning telur dengan putih telurnya
. Oleskan putih telur pada wajah yang berjerawat
. Tunggu hingga mengering selama -+ 20-30 menit
. Lalu basuh dengan air bersih
  • Jeruk Nipis dan Minyak Zaitun
Kandungan vitamin C yang terdapat pada jeruk nipis sangat tinggi, sehingga sangat ampuh untuk mengatasi jerawat batu dengan cepat. Namun jika digunakan terlalu sering dapat menyebabkan kulit mengalami iritasi, sehingga untuk mencegahnya anda dapat mengkombinasikannya dengan minyak zaitun. Selain dapat mencegah iritasi, minyak zaitun juga dapat menjaga kelembaban alami kulit.
Cara menghilangkan jerawat batu dengan jeruk nipis dan minyak zaitun sangat mudah, yaitu :
  • Siapkan 1 buah jeruk nipis segar, lalu peras airnya.
  • Setelah itu, tambahkan satu sendok teh minyak zaitun yang telah dihangatkan sebelumnya dan aduk sampai tercampur merata.
  • Kemudian oleskan campuran bahan alami tersebut secara merata pada kulit yang berjerawat, lalu diamkan selama 30 menit dan bersihkan.
Catatan : Untuk mendapatkan hasil maksimal, lakukan perawatan ini secara rutin setiap malam sampai jerawat batu hilang.
Demikianlah Cara cepat menghilangkan jerawat batu pada wajah. Semoga informasi diatas bermanfaat. Terimakasih.



Artikel Harus Sehat Ya Lainnya :

Copyright © 2015 Harus Sehat Ya | Design by Bamz